Dosen

Profil Anis Yuniati

Nama : Anis Yuniati, S.Si., M.Si., Ph.D.
Program Studi : S1 - Fisika
Fakultas : Sains dan Teknologi
Jenis Pegawai | Status : Pegawai Negeri Sipil | Aktif Mengajar
Jabatan Akademik | Golongan : Lektor | III/D
Email :
Pendidikan Terakhir : S2

Kelas Mata Kuliah Yang Diampu Oleh Anis Yuniati, S.Si., M.Si., Ph.D. Di Semester Genap TA 2024/2025
No Nama Mata Kuliah SKS Jenis MK Kelas Jadwal
1. Fisika Matematika II 4 WAJIB A SEL 09:45-11:30 R: FST-106#JUM 07:00-08:45 R: L-FISMOD
2. Fisika Matematika I 3 WAJIB A KAM 09:45-13:20 R: FST-405
3. Proposal Penelitian 2 WAJIB C MIN 07:05-07:05 R: FST-411
4. Tugas Akhir 4 WAJIB C MIN 07:13-07:13 R: FST-411
5. Instrumentasi Medis 3 PILIHAN A SEN 09:45-13:20 R: L-401
6. Komputasi Neurosains I 3 PILIHAN A SEL 13:25-16:20 R: FST-302
7. Pemodelan Jaringan Saraf 3 PILIHAN A RAB 07:00-09:40 R: FST-302
8. Pengantar Biofisika 2 PILIHAN A KAM 13:25-15:10 R: FST-302

No. Jenjang Perguruan Tinggi Jurusan Gelar Akademik Tahun Lulus
1. S2 Universitas Gadjah Mada Ilmu Fisika M.Si. 2007
2. S1 Universitas Sebelas Maret Fisika S.Si 2005

# TAHUN KARYA
Buku Referensi
1 2019 Simulator NEURON: Panduan praktis pemrograman dalam bidang neurosains . Tingkat Nasional. Diterbitkan oleh Cahaya Kata.
https://scholar.google.co.id/citations?view_op=view_citation...
Conference Paper
2 2020 Computational study of action potential initiation and action potential backpropagation in mitral cell of the olfactory bulb . Tingkat Internasional. Pada International Conference on Applied Sciences, Information and Technology. Diselenggarakan oleh Politeknik Negeri Padang. Diterbitkan oleh IOP Publishing.
https://iopscience.iop.org/article/10.1088/1757-899X/846/1/0...
3 2020 Enhancement Technology for Electrospray Polyvinyl Alcohol (PVA) Nanofiber from Zuheros Nano: A Preliminary Study . Tingkat Internasional. Pada International Conference on Science and Engineering. Diselenggarakan oleh UIN Sunan Kalijaga. Diterbitkan oleh UIN Sunan Kalijaga.
http://sunankalijaga.org/prosiding/index.php/icse/article/vi...
Jurnal Ilmiah
4 2022 Determination of Gibbs Free Energy in the Compound Formation of Li-P and Li-Fe-O by Pymatgen . Tingkat Nasional. Diterbitkan oleh Faculty of Science and Technology UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.
https://ejournal.uin-suka.ac.id/saintek/kaunia/article/view/...
5 2021 Simulation of spiking activities neuron models using the Euler method . Tingkat Internasional Bereputasi. Pada The 1st International Symposium on Physics and Applications (ISPA 2020). Diselenggarakan oleh Physics Department of Institut Tenologi Sepuluh Nopember. Diterbitkan oleh IOP Publishing.
https://iopscience.iop.org/article/10.1088/1742-6596/1951/1/...
6 2021 Photoluminesence study of undoped GaAs at temperatures 300 K and 77 K . Tingkat Internasional Bereputasi. Pada 10th International Conference on Physics and Its Applications (ICOPIA 2020). Diselenggarakan oleh Department of Physics, Universitas Sebelas Maret, Indonesia. Diterbitkan oleh IOP Publishing.
https://iopscience.iop.org/article/10.1088/1742-6596/1825/1/...
7 2020 ANALYSIS OF MODIFICATION IN SYNAPTIC PLASTICITY STDP (SPIKE TIMING DEPENDENT PLASTICITY) MODEL BY CHANGING INTRACELLULAR CALCIUM CONCENTRATION . Tingkat Internasional. Diterbitkan oleh UIN Sunan Kalijaga.
http://ejournal.uin-suka.ac.id/saintek/kaunia/article/view/2...
8 2020 Analisis Matematis dan Komputasi Dinamika IP3 pada Perambatan Gelombang Kalsium Persamaan Li-Rizel . Tingkat Nasional. Diterbitkan oleh UIN Sunan Kalijaga.
http://ejournal.uin-suka.ac.id/saintek/physics/article/view/...
9 2019 PENGARUH PROBABILITAS KONEKTIVITAS NEURON PADA SINKRONISASI JARINGAN SARAF MODEL HH NEURON DENGAN STP . Tingkat Nasional. Diterbitkan oleh UIN Sunan Kalijaga.
http://202.0.92.5/saintek/physics/article/view/1629
10 2019 Study of simple spectrophotometer design using LDR sensors based on arduino uno microcontroller . Tingkat Internasional Bereputasi. Pada 9th International Conference on Physics and Its Applications (ICOPIA 2018). Diselenggarakan oleh Department of Physics, Universitas Sebelas Maret, Indonesia. Diterbitkan oleh IOP Publishing.
https://iopscience.iop.org/article/10.1088/1742-6596/1153/1/...
11 2017 Synchronization and Inter-Layer Interactions of Noise-Driven Neural Networks . Tingkat Internasional Bereputasi. Diterbitkan oleh Frontiers.
https://internal-journal.frontiersin.org/articles/10.3389/fn...
Poster
12 2016 Noise-Driven Synchronization of Coupled Neural Networks . Tingkat Internasional Bereputasi. Pada 60th Biophysical Society Annual Meeting. Diselenggarakan oleh Biophysical Society. Diterbitkan oleh Elsevier.
https://www.researchgate.net/profile/Anis-Yuniati/publicatio...
Prosiding
13 2023 Studi Komputasi: Analisis Morfologi dan Karakteristik Lonjakan Sinyal Neuron Piramidal CA3 Berdasarkan Variasi Nilai Arus dan Konduktansi . Tingkat Nasional. Pada Seminar Nasional Sains Dan Terapan. Diselenggarakan oleh Universitas Sam Ratulangi. Diterbitkan oleh Universitas Sam Ratulangi.
https://ejournal.unsrat.ac.id/v3/index.php/semnas-sinta/arti...

# TAHUN KARYA
Memberi latihan / penyuluhan / penataran / ceramah kepada masyarakat
1 2024 Pemetaan daerah Rawan Bencana Longsor Di Desa Dlepih Kecamatan Tirtomoyo Kabupaten Wonogiri Jawa Tengah Menggunakan Metode Fisika (Terjadwal < 1 semester).
2 2023 Kegiatan Talk Show Pendidikan dengan tema Proses Implementasi Penilaian Dalam Kurikulum Merdeka bagi Para Guru SMP IT Teladan Sukoharjo (Terjadwal < 1 semester).
3 2023 Pelatihan Eksperimen Fisika Sederhana dengan tema “Educational Science for Children” bagi Guru di RA DWP UIN Sunan Kalijaga (Terjadwal < 1 semester).
4 2023 Pengabdian Masyarakat Pemetaan Daerah Rawan Bencana di Wilayah Desa Kalongan Kec. Umgaran Timur Kab. Semarang Jawa Tengah (Terjadwal < 1 semester).
5 2022 Focus Group Discussion (FGD) Pengembangan Penelitian Dosen Program Studi Fisika (Terjadwal < 1 semester).
6 2022 Edukasi Kesiapsiagaan dan Mitigasi Bencana Alam Bagi Warga Kalurahan Hargomulyo (Terjadwal < 1 semester).
7 2021 Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat Dosen Prodi Fisika UIN Sunan Kalijaga berupa Pelatihan dengan Tema : Wawasan dan Nilai Dasar Islam serta inspirasinya bagi Penelitian Fisika kepada Guru-Guru Fisika Tingkat MA di Yogyakarta (Terjadwal < 1 semester).
8 2021 Penyuluhan dan Pendampingan Pengelolaan Kebun Eduwisata dengan tema Sistem Deteksi Kesuburan Tanah Berbasis LED, Kamera, dan Deep Learning (Terjadwal < 1 semester).
9 2021 Pendampingan Pembuatan Video Pembelajaran Fisika dan Pengadaan Sumber Belajar Fisika Berbasis Integrasi interkoneksi untuk MAN 4 Sleman Yogyakarta (Terjadwal < 1 semester).
10 2020 Pelatihan Penanaman Sayuran Hidroponik dan Penyuluhan Langkah-Langkah Pencegahan Covid-19 (Terjadwal < 1 semester).
Memberi pelayanan kepada masyarakat
11 2023 Pemetaan Daerah Rawan Bencana Pergeseran Tanah di Desa Garunglor Kecamatan Sukoharjo kabupaten Wonosobo Jawa Tengah (Bidang keahlian).
12 2023 Pengenalan Alat-alat Eksperimen Fisika dengan tema “Open Lab for High School Student” bagi siswa SMU (Bidang keahlian).